Freedom Internet dari Indosat IM3 Ooredoo

Daftar Isi
Pagi harusnya semangat, tapi Aryo dibuat khawatir sama kuota internetnya. Bosnya minta kirim materi meeting, tapi dia nggak bisa. Dia hanya punya kuota malam yang hanya bisa dipakai malam hari, jadi nggak bisa dipakai pagi ini. Makin parah karena sekarang mobilnya udah nggak ada gunanya, karirnya harus diselamatkan. Baru Freedom internet dari IM3 ooredoo nggak khawatir lagi dengan kuota yang cuma bisa dipakai tengah malam nikmati internetan 24 jam kapanpun.


Begitulah isi dari iklan promo Indosat terbaru yang saya tonton di Youtube bernama Freedom Internet. Iklannya asik, menampilkan sosok anak muda di Ibu Kota yang sedang bekerja. Ditengah kesibukannya bekerja, ia merasakan terhambat dikarenakan tidak mempunyai paket data untuk mengirimkan file materi meeting bosnya di kantor. Makin pusinglah anak muda tersebut gaes.
Freedom Internet dari Indosat IM3 Ooredoo

Tidak dipungkiri, zaman sekarang kita akan selalu terhubung oleh Internet. Di barat, Internet sudah menjadi teknologi yang menemani kesehariannya. Mulai dari Home Security, Perkebunan dan ada juga untuk peternakan. Semua lini sekarang ini membutuhkan koneksi internet.

Perusahaan telekomunikasi terdepan di Indonesia Indosat ooredoo terus memberikan berbagai penawaran menarik bagi para konsumen. Penawaran terbanyak Indosat ooredoo yakni paket new Freedom yang akan membuat silaturahmi dengan teman dan sahabat semakin dekat dengan jaringan yang luas serta menyediakan penawaran yang menguntungkan bagi pelanggan Indosat ooredoo. Memberikan penawaran menarik bagi pelanggan yakni paket new Freedom yang memungkinkan anda untuk memaksimalkan komunikasi bersama teman dekat dan sahabat. Kuota hingga 60 GB plus nelpon ke semua operator Indosat ooredoo. Mengajak konsumen untuk kembali merajut silaturahmi dengan paket new Freedom yang menawarkan kuota besar hingga 60 GB dan nelpon gratis ke semua orang operator yang akan membuat komunikasi dengan sahabat teman dan kerabat tetap lancar dimana saja dan kapan saja. Paket new Freedom dilengkapi banyak benefit tambahan untuk pelanggan IM3 ooredoo per 30 kuota hingga 60 GB tambahan kuota lokal dan kuota malam ke semua operator. Sisa kuota utama sampai 1 tahun hingga 100 GB dengan data rollover. Untuk mendaftar paket new Freedom caranya cukup mudah anda cukup ketik *123# dan pilih paket new Freedom yang anda inginkan mulai dari 6 GB sampai 60 GB, dan juga bisa mendaftar melalui aplikasi.

Harga paket freedom



1. Freedom Internet 2GB
Kuota utama 2GB
Masa Aktif 15 Hari
PULSA SAFE
Rp 15ribu

2. Freedom Internet 3GB
Kuota utama 3GB
Masa Aktif 30 Hari
Pulsa Safe PULSA SAFE
Rp 25ribu

3. Freedom Internet 10GB
Kuota utama 10GB
Masa Aktif 30 Hari
Pulsa Safe PULSA SAFE
Rp 50ribu

4. Freedom Internet 18GB
Kuota utama 18GB
Masa Aktif 30 Hari
Pulsa Safe PULSA SAFE
Rp 75ribu

5. Freedom Internet 25GB
Kuota utama 25GB
Masa Aktif 30 Hari
Pulsa Safe PULSA SAFE
Rp 100ribu

Tanya jawab freedom Internet



Apa promo terbaru yang diberikan oleh IM3 Ooredoo?
Mulai 1 Oktober 2019, Nikmati program paket Internet Terbaru dari IM3 Ooredoo yaitu paket FREEDOM INTERNET

Apakah yang dimaksud dengan Paket Freedom Internet?
Paket Freedom Internet adalah Paket Terbaru dari IM3 Ooredoo yang dapat digunakan untuk internetan sepuasnya dengan kuota utama besar dan tanpa khawatir pulsa jebol karena setelah pemakaian kuota utama kamu tetap bisa akses internet tanpa menggunakan pulsa (Pulsa Safe)

Apakah kelebihan dari Paket Freedom Internet?
Kelebihan dari Paket Freedom Internet diantaranya adalah:
- Paket internet dengan kuota besar selama 24 jam di semua jaringan 2G,3G, dan 4G
- Pulsa safe, yang memungkinkan kamu bisa akses internetan tanpa memotong pulsa kamu walaupun kuota utama kamu sudah habis. akses internetan saat pulsa safe kecepatan hingga 64 Kbps
   
Bagaimana cara mendaftar untuk berlangganan Paket Freedom Internet?
    -  Melalui UMB Tekan *123#
    - Melalui Aplikasi MyIM3 (http://im3.do/m3)
    - Melalui website www.indosatooredoo.com/FreedomInternet
   
Kartu apa sajakah yang bisa berlaku untuk berlangganan Paket Freedom Internet?
    Paket Freedom Internet berlaku untuk nomor prabayar IM3 Ooredoo dan Pascabayar IM3 Ooredoo (aktifasi pascabayar sejak 12 Februari 2018)
   
Bagaimana hirarki penggunaan kuota internet pada Paket Freedom Internet?
    Hirarki penggunaan kuota internet pada Paket Freedom Internet adalah sebagai berikut:
    - Kuota Freedom Intenet
    - Pulsa Safe
   
Bagaimanakah cara untuk cek sisa kuota internet saat berlangganan Paket Freedom Internet?
    Pelanggan bisa cek sisa kuota internet dengan cara:
    - SMS ketik USAGE kirim ke 363
    - Melalui UMB, tekan *123#
    - Melalui aplikasi myIM3 inforemasi dan cara download myIM3 klik disini (http://im3.do/m3)
   
Bagaimana jika Kuota Paket Freedom Internet saya habis?
    Jika kuota Paket Freedom Internet habis, kamu tetap dapat akses internetan dengan pulsa safe dimana kecepatan akan disesuaikan hingga 64 Kbps untuk menjaga pulsa agar tidak jebol.
    Kamu juga bisa membeli paket EXTRA Booster untuk mengembalikan kecepatan ke Full Speed
    Keyword ke 363
    EXTRA (spasi) 10K
    EXTRA (spasi) 25K
    EXTRA (spasi) 40K
   
Apakah ada perpanjangan otomatis untuk Paket Freedom Internet?
    Ya, untuk semua Paket Freedom Internet akan berlaku perpanjangan otomatis selama pulsa mencukupi, dan sisa kuota utama juga akan terakumulasi.
   
Apakah Paket Freedom Internet berlaku Data Rollover?
    Data Rollover tidak berlaku untuk Freedom Internet
   
Apakah kuota internet dalam Paket Freedom Internet dapat digunakan di luar negeri?
    Tidak, kuota internet dalam Paket Freedom Internet hanya bisa digunakan di dalam negeri (domestik).
   
Apakah jika sudah terdaftar di Paket Freedom Internet, pelanggan bisa membeli Paket Nelpon lainnya?
    Ya, pelanggan bisa membeli Paket Nelpon lainnya saat sedang berlangganan Paket Freedom Internet.
   
Ketika menggunakan Pulsa Safe apakah Pulsa saya akan terpotong?
    Tidak. Akses Internet tanpa pulsa jebol
   
Berapa kecepatan akses internet Paket Freedom Internet?
    Kecepatan akses internet Paket Freedom Internet saat download adalah adalah FULL SPEED
   
Apakah yang dimaksud dengan Pulsa Safe?
    Dengan PULSA SAFE, kamu bisa terus internetan walau kuota sudah habis tanpa khawatir pulsa kamu jebol.
    Bebas khawatir internetan pulsa tetap aman dengan PULSA SAFE.
   
Apakah ada batas pemakaian Wajar di Paket Freedom Internet?
    Tidak. Namun jika kamu menggunakan internet melebihi kuota utamanya maka kamu akan mendapatkan Pulsa Safe, kamu tetap bisa internetan dengan pulsa safe kecepatan hingga 64 Kbps tanpa Pulsa Jebol
   
Apakah dengan Pulsa Safe saya tetap bisa akses internet
    ya Bisa tetap akses internet dengan kecepatan yang disesuaikan hingga 64Kbps
   
Apa yang dapat saya lakukan dengan kecepatan internet 64 Kbps ?
    kamu tetap bisa melakukan akses internet dengan kecepatan hingga 64 Kbps, akses aplikasi chatting atau akses interne lainnya dengan konten yang tidak telalu besar
   
Ketika saya menggunakan Pulsa Safe dengan kecepatan akses internet hingga 64 Kbps, Bagaimana caranya agar mendapatkan kecepatan kembali normal?
    Cukup membeli paket EXTRA Booster atau membeli paket Freedom Internet kembali
   
Apakah saya akan mendapatkan pemberitahuan ketika kuota utama saya habis dan mendapatkan pulsa Safe?
    Ya. Kamu akan mendapatkan beberapa notifikasi melalui SMS atau Pop Up yang akan menginformasikan pemakaian kuota kamu dan saat mencapai pulsa safe
   
Bagaimana saya mengetahui kalo saya sedang menggunakan Pulsa Safe?
    Selain melalui SMS informasi, kamu juga bisa melakukan pengecekan melalui aplikasi myIM3 atau *123#

Penawaran yang sangat menarik diberikan oleh Indosat Ooredoo, tapi kalau saya fitus Indosat yang paling dicintai adalah fitur menyembunyikan nomor panggilan atau Private Number. Hehe...

Posting Komentar